Jelang Lebaran, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Himbau Pemuda  Tidak  Bunyikan Petasan

    Jelang Lebaran, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Himbau Pemuda  Tidak  Bunyikan Petasan
    Jelang Lebaran, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Himbau Pemuda  Tidak  Bunyikan Petasan

    PANGKEP ~ Menjelang Lebaran tahun ini, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya AIPDA Sukri S. Sos aktif memberikan himbauan kepada para pemuda agar tidak membunyikan petasan. Senin (08/04/24)

    Hal ini dilakukan dalam upaya menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat selama perayaan Idul Fitri 1445 Hijriah di Kelurahan Sapuka Kecamatan Liukang Tangaya Kabupaten Pangkep.

    Dalam himbauannya, AIPDA Sukri S. Sos menyampaikan bahwa penggunaan petasan dapat mengganggu kenyamanan warga, merusak lingkungan, serta berpotensi menyebabkan kecelakaan dan kerugian materi.

    Kapolsek Liukang Tangaya AKP Nompo SH MH saat di hubungi mengatakan bahwa Para pemuda diminta untuk menyambut Lebaran dengan cara yang lebih aman dan bertanggung jawab, seperti dengan menggelar acara keagamaan atau kegiatan sosial yang positif. 

    Selain itu, Kapolsek Liukang Tangaya juga mengingatkan agar para orang tua ikut mengawasi anak-anak mereka dan memberikan pemahaman tentang bahaya petasan. Dengan demikian, diharapkan suasana Lebaran dapat berlangsung dengan damai dan harmonis tanpa adanya gangguan akibat penggunaan petasan yang tidak terkendali. Tambahnya ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Jaga Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Pulau Sapuka...

    Artikel Berikutnya

    Melalui Syiar Islam Semen Tonasa Rutin Gelar...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    BPJS Ketenagakerjaan dan KPU Pangkep Jalin Kerjasama Lindungi Badan Adhoc Pilkada
    Bupati MYL Saksikan Lomba Pengucapan Panca Prasetya KORPRI di Pangkep
    Bhabinkamtibmas Desa Malaka Dampingi Warga Sulap Lahan Tidur Jadi Produktif untuk Dukung Ketahanan Pangan
    Polsek Liukang Tangaya Ikuti Arahan Strategis Kapolri Melalui Zoom Meeting di Polres Pangkep
    Aiptu Amiruddin dari SPKT III Polsek Ma'rang Gelar Patroli Rutin di Pasar Tradisional Bonto-bonto
    Jemput Warga yang Sakit, Kades Patallassang Suriadi: Pemerintah Desa Bekerja Sama Puskesmas  Taraweang Jemput  Warga yang sakit
    Masuki Musim Kemarau Bhabinkamtibmas, Polsek Labakkang Aipda Khairun Salurkan Bantuan Air Bersih Gratis ke Masyarakat di Wilayah Binaannya
    Bhabinkamtibmas Desa Malaka Dampingi Warga Sulap Lahan Tidur Jadi Produktif untuk Dukung Ketahanan Pangan
    Polsek Liukang Tangaya Ikuti Arahan Strategis Kapolri Melalui Zoom Meeting di Polres Pangkep
    Kepedulian Abdi Negara : Personil Polri diPelabuhan Soekarno Hatta Bantu Penumpang Sakit
    Kapolres Makassar Pimpin Pengamanan Kunjungan Wapres Gibran di Lorong Pattingaloang
    Tingkatkan Sinergitas, TNI-Polri dan Pemda  Pangkep Gelar Senam Bersama
    Dari Sulsel Untuk Nusantara, Jaksa Agung  ST Burhanuddin Beri Apresiasi Acara CNN Indonesia Award 2024 di Hotel  Claro  Makassar
    Patroli Blue Light, Polsek Bungoro Ajak Pemuda Jaga Kamtibmas
    Patroli Malam, Personil Polsek Bungoro Sambangi Pemuda Ajak Jaga Kamtibmas 
    Cuaca Ekstrim, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Ingatkan Masyarakat  Hati- Hati Berlayar
    Polri Peduli Wilayah Terpencil,  Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Bripka Amrullah Beri Sembako Sejumlah Warga Kurang Mampu di Pulau Sailus 

    Ikuti Kami